Pohon “BERINGIN”

Dengan jalinan akar yang kuat dan mendalam, pohon Beringin menjaga mata air tetap hidup, seakan merajut keseimbangan alam dalam diamnya yang megah.”

Profil Beringin

Nama PohonBeringin
Nama AdopterEgreina
Spesies PohonFicus benjamina
Titik Lokasi-7.154108, -109.189294
Nama Rangers PohonWawan
Kondisi Kesehatan pohonSehat
Tahun Tanam2010
Karbon yang disimpan24.26985122 kg C  
Jumlah air yang terselamatkan20-25% dari total hujan
Manfaat EkologisPohon Beringin berperan penting dalam menjaga mata air dengan akar yang kuat menahan erosi, memperlambat aliran air, dan meningkatkan daya serap tanah. Selain itu, pohon ini juga menyaring polutan, menjaga kualitas air tanah, serta memastikan pasokan air yang berkelanjutan bagi ekosistem sekitar.
Dampak Sosial (Rp)Dihitung pasca 1 tahun adopsi
Dampak Ekonomi (Rp)Dihitung pasca 1 tahun adopsi
Dampak Lingkungan (Rp)Dihitung pasca 1 tahun adopsi

Balekambang adalah titik mata air yang masuk dalam area Izin Perhutanan Sosial, Kelompok Tani Hutan (KTH) Wana Gandrung. Tepatnya  terletak di Desa Gambuhan, Kecamatan Pulosari, di ujung selatan Kabupaten Pemalang.  

Mata air ini berada di hulu Sungai Comal dan dimanfaatkan untuk kebutuhan air bersih masyarakat di Kabupaten Tegal dan Pemalang. Area hutan yang dikelola masyarakat memiliki luas 73,6 ha menyimpan cadangan karbon sebanyak 4.564580909 metrik ton. 

Terima kasih telah ikut serta dalam menjaga mata air bale kambang. Anda telah berkontribusi membantu mendukung sistem penghidupan sebanyak 124 Keluarga  serta mendukung masyarakat mendapatkan sumber air bersih yang layak. 

Terima kasih Kak Egreina telah ikut serta dalam menjaga mata air bale kambang

Buka Whatsapp
Adakah yang bisa kami bantu?
Adakah yang bisa kami bantu?